Seorang pelajar warga desa Pododadi Kecamatan Karanganyar Kabupaten Pekalongan, mengalami luka-luka akibat di aniaya oleh Hasanudin yang masih tetangganya sendiri, hari Rabu sekitar pukul 9 pagi tadi.
Korban bernama Waryoto terpaksa harus di larikan di Rumas Sakit Kajen, karena menderita luka di bagian kepala serta 4 tempat jari tangan kirinya putus dan mengalami patah tulang pada lengan tangan kirinya.
Juru Bicara Polres Pekalongan, Ajun Komisaris Polisi Joko Suraji dalam release kepada Radio Kota Batik mengatakan, tersangka Hasanudin masuk lewat jendela dengan alasan sedang mengejar ular.
Korban bernama Waryoto terpaksa harus di larikan di Rumas Sakit Kajen, karena menderita luka di bagian kepala serta 4 tempat jari tangan kirinya putus dan mengalami patah tulang pada lengan tangan kirinya.
Juru Bicara Polres Pekalongan, Ajun Komisaris Polisi Joko Suraji dalam release kepada Radio Kota Batik mengatakan, tersangka Hasanudin masuk lewat jendela dengan alasan sedang mengejar ular.
Menurut Joko Suraji, Hasanudin kemudian memukul Waryoto dan menyeretnya serta melukainya dengan sabit dari dalam dapur.
Joko menjelaskan, Hasanudin kemudian melarikan diri namun berhasil di tangkap oleh anggota serse Polsek Karanganyar. Dari tangan pelaku, polisi mengamankan barang bukti sebuah sabit dan sebuah balok panjang 1 meter.
sumber:www.radiokotabatik.net
Tidak ada komentar:
Posting Komentar